DKPP Kembali Menyidangkan Perkara KPU Dairi
Jakarta, DKPP- Hari ini, Rabu (25/9) kembali menyidangkan perkara KPU Kab Dairi, Sumatera Utara. Sidang digelar pukul 16.00 WIB di Ruang Sidang DKPP lantai 5, Gedung Bawaslu, Jl MH Thamrin No 14, Jakarta Pusat. Sidang ini merupakan sidang kali ketiga untuk perkara yang diadukan oleh Luhut Matondang dengan Kuasa Hukumnya Ilham Prasetya Gultom. Dan sidang