DKPP Periksa 11 Penyelenggara Pemilu dari KPU Sumut

Medan, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memeriksa 11 penyelenggara pemilu Sumatera Utara (Sumut) dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik penyelenggara pemilu (KEPP) untuk perkara nomor 21-PKE-DKPP/II/2020 di Ruang Sidang Bawaslu Provinsi Sumatera Utara, Kota Medan. Senin (24/2/2020). 11 penyelenggara pemilu tersebut berstatus sebagai Teradu dalam perkara 21-PKE-DKPP/II/2020. Tujuh di antaranya adalah Ketua

Dr. Alfitra Salamm Peringatkan Penyelenggara Pemilu Sumut Terkait Rekrutmen Tingkat Ad Hoc

Medan, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar Rapat Persiapan Sidang dan Sosialisasi Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) di Kantor Bawaslu Provinsi Sumatera Utara (Sumut), Kota Medan, Minggu (23/2/2020) pukul 19.30 WIB. Forum yang dipimpin oleh Anggota DKPP Dr. Alfitra Salamm dan didampingi Tenaga Ahli DKPP Ferry Fathurokhman serta Kabag Fasilitasi Persidangan & Teknis

Ketua dan Anggota KPU Mamberamo Raya Saling Bantah Dalam Sidang DKPP

Jayapura, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik untuk perkara nomor 09-PKE-DKPP/I/2020 di Kantor Bawaslu Provinsi Papua, Kota Jayapura, Sabtu (22/2/2020). Perkara ini diadukan oleh Anggota KPU Kabupaten Mamberamo Raya, Hasan Tomu. Ia mengadukan Ketua KPU Kabupaten Mamberamo Raya, Yesaya Dude dan Bendahara KPU Kabupaten Mamberamo Raya, Theroce

Prof. Teguh Prasetyo: Penyelenggara Pemilu Jangan Utamakan Golongan

Jayapura, DKPP – Anggota DKPP, Prof. Teguh Prasetyo menegaskan bahwa penyelenggara pemilu harus memiliki pemikiran yang luas. Dalam hal ini, penyelenggara pemilu harus bersungguh-sungguh kerja untuk kepentingan umum, bukan kepentingan golongan sesaat. Hal ini diungkapkan Teguh kepada sejumlah penyelenggara pemilu Provinsi Papua dalam Rapat Persiapan Sidang dan Sosialisasi Kode Etik Penyelenggara Pemilu di Kantor Bawaslu

SENIN 24 FEBRUARI 2020, DKPP AKAN MENGGELAR SIDANG PEMERIKSAAN KEPADA 11 JAJARAN KPU PROVINSI SUMATERA UTARA

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu (KEPP) perkara nomor 21-PKE-DKPP/II/2020 pada Senin (24/2/2020) pukul 13.30 WIB di Kantor Bawaslu Provinsi Sumatera Utara, Kota Medan. Pengadu perkara ini adalah Tunggul Sihombing dan Lasinur H. Sidabutar yang memberikan kuasa kepada Pranoto, M. Akbar Siregar dan

Prof. Muhammad: Semoga Ruang Sidang Baru DKPP Jarang Digunakan

Jakarta, DKPP – Plt. Ketua DKPP, Prof. Muhammad bersyukur atas diresmikannya ruang sidang baru milik DKPP yang berlokasi di Gedung Treasure Learning Center (TLC), Jalan KH. Wahid Hasyim No 117, Jakarta. Menurutnya, ruang sidang baru ini cukup representatif karena memiliki akses yang dapat menghindarkan majelis dari para pihak yang berperkara di luar proses persidangan. “Jadi

Dr. Ida Budhiati: Sanksi Pemberhentian Tetap Akan Jadi Track Record

Tanjung Pinang, DKPP – Anggota DKPP, Dr. Ida Budhiati menjadi narasumber pada kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan yang diadakan oleh KPU Provinsi Kepulauan Riau, yang bertema “Penguatan Komitmen dan Integritas serta Persiapan Pemuktahiran Data Pemilih dalam Pemilihan Serentak Kepulauan Riau Tahun 2020” di Hotel CK, Kota Tanjung Pinang, pada Selasa (17/12/2019). Dalam kegiatan yang diikuti Ketua,

Diduga Jadi Pengurus Parpol, Anggota Bawaslu Sukabumi Diperiksa DKPP

Bandung, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 08-PKE-DKPP/I/2020, di Ruang Sidang KPU Provinsi Jawa Barat, Kota Bandung, Kamis (13/2/2020), pukul 14.00 WIB. Sidang ini memeriksa keterangan Anggota Bawaslu Kabupaten Sukabumi, Nuryamah Binti H. Fahrudin, sebagai Teradu. Nuryamah sendiri diadukan oleh Andika Rusmana

12 Penyelenggara Pemilu Diberhentikan Tetap Oleh DKPP

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang kode etik penyelenggara Pemilu (KEPP) dengan agenda Pembacaan Putusan terhadap 13 perkara di Ruang Sidang DKPP, Jalan MH Thamrin No. 14, Jakarta Pusat pada Rabu (12/2/2020) pukul 13.30 WIB. Dalam sidang ini, DKPP menjatuhkan sanksi Pemberhentian Tetap kepada 12 penyelenggara pemilu. Seluruh penyelenggara pemilu yang diberhentikan