DKPP Periksa Ketua dan Anggota KPU Yahukimo Karena Diduga Tak Penuhi Syarat Seleksi

Jayapura, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) dengan nomor perkara 39-PKE-DKPP/II/2024 di Kantor Bawaslu Provinsi Papua, Jayapura, Jumat (26/4/2024). Perkara ini diadukan oleh Gerats Nepsan ia mengadukan Ketua KPU Kabupaten Yahukimo Penas Bahabol (Teradu I) dan Anggota KPU Kabupaten Yahukimo Panus Yahuli (Teradu II).

DKPP Buka Tanggapan Masyarakat Untuk Calon PAW TPD Provinsi Riau

Jakarta, DKPP − Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) mengumumkan satu nama calon Pengganti Antar Waktu (PAW) Tim Pemeriksa Daerah (TPD) unsur Masyarakat Provinsi Riau periode 2023-2024. Calon tersebut adalah Gema Wahyu Adinata, S.H.. Gema menjadi calon PAW TPD Provinsi Riau unsur Masyarakat karena terdapat satu orang TPD Provinsi Riau unsur Masyarakat periode 2023-2024, yaitu Rusidi

DKPP Akan Kembali Periksa Ketua dan Anggota KPU RI Pada 3 April 2024

Jakarta, DKPP − Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan kembali menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk Perkara Nomor 4-PKE-DKPP/I/2024 di Ruang Sidang DKPP, Jakarta, Rabu (3/4/2024) pukul 10.00 WIB. Perkara ini diadukan oleh Rico Nurfiansyah Ali. Ia mengadukan Ketua dan Anggota KPU RI, yakni Hasyim Asy’ari, Mohammad Afifuddin, Betty Epsilon

DKPP Periksa Ketua dan Anggota Bawaslu Kabupaten Natuna Terkait Penanganan Dugaan Politik Uang

Tanjung Pinang, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) Perkara Nomor 31-PKE-DKPP/II/2024 di Kantor KPU Provinsi Kepulauan Riau, Kota Tanjung Pinang, Rabu (27/3/2024). Perkara ini didadukan oleh Rizky Amanda, Roza Saputra dan Agung Anugrah Putra. Ketigannya mengadukan Ketua Bawaslu Kabupaten Natuna Siswandi (Teradu I) serta

DKPP Periksa Anggota Panwaslih Aceh Jaya Terkait Kebohongan Saat Seleksi

Banda Aceh, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memeriksa Anggota Panwaslih Kabupaten Aceh Jaya dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk perkara Nomor 32-PKE-DKPP/II/2024 di Kantor Panwaslih Provinsi Aceh, Kota Banda Aceh, Rabu (27/3/2024). Hendri yang berstatus sebagai Teradu dalam perkara ini diadukan oleh Agus Syahputra, Fahrul Rizha Yusuf, Maitanur,

Evaluasi Pengawasan Pemilu 2024: Jaga Netralitas Demi Kredibilitas Pemilu

Banjarmasin, DKPP – Anggota Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) Ratna Dewi Pettalolo berpesan agar seluruh pihak untuk menjaga kredibilitas Pemilu. Hal tersebut disampaikannya di depan ratusan jajaran pengawas Pemilu se-Kalimantan Selatan dalam kegiatan “Evaluasi Penyelesaian Sengketa Pemilu dan Persiapan Penyusunan Bahan Awal Keterangan Tertulis dalam Menghadapi Perselisihan Hasil Pemilu Tahun 2024” yang diadakan Bawaslu Provinsi

DKPP Akan Periksa Bawaslu Kabupaten Natuna pada 27 Maret 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 31-PKE-DKPP/II/2024 di Kantor KPU Provinsi Kepulauan Riau, Kota Tanjung Pinang, pada Rabu (27/3/2024) pukul 09.00 WIB. Perkara ini diadukan oleh Rizky Amanda, Roza Saputra dan Agung Anugrah Putra. Ia mengadukan Ketua dan Anggota Bawaslu

DKPP Akan Periksa Anggota Bawaslu Hulu Sungai Selatan Pada 25 Maret 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk perkara Nomor 29-PKE-DKPP/II/2024 di Kantor KPU Provinsi Kalimantan Selatan, Kota Banjarmasin, Senin (25/3/2024) pukul 09.00 WITA. Perkara ini diadukan oleh Ketua dan Anggota Bawaslu Provinsi Kalimantan Selatan, yaitu Aries Mardiono, Muhammad Radini, Akhmad Mukhlis, Des

DKPP Periksa Anggota KIP Kota Langsa Karena Penyebaran Hoax

Banda Aceh, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memeriksa Anggota KIP Kota Langsa Iqbal Suliyansyah dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk perkara Nomor 17-PKE-DKPP/I/2024 di Kantor Panwaslih Kota Banda Aceh, Kota Banda Aceh, Senin (18/3/2024). Iqbal Suliansyah selaku Teradu dalam perkara a quo diadukan oleh Hamid yang memberikan kuasa

Terbukti Sebagai Pengurus Parpol, DKPP Berhentikan Anggota Bawaslu Kabupaten Paniai

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menjatuhkan sanksi Pemberhentian Tetap Anggota Bawaslu Kabupaten Paniai Mekii Doo karena terbukti melakukan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP). Sanksi Pemberhentian Tetap tersebut dibacakan dalam sidang pembacaan putusan sebanyak delapan perkara di Ruang Sidang DKPP Jakarta, pada Rabu (20/3/2024). “Menjatuhkan sanksi Pemberhentian Tetap kepada Teradu VII Mekii