DKPP Gelar Rakornis Dua Perkara di Jayapura

Jayapura, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar Rapat Koordinasi Persiapan Teknis (Rakornis) di Hotel Fave Jayapura, Kota Jayapura, Provinsi Papua, Kamis (1/8/2019) malam. Forum ini diadakan untuk menyiapkan sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik Penyelenggara Pemilu untuk dua perkara, yaitu 166-PKE-DKPP/VII/2019 dan 167-PKE-DKPP/VII/2019. Sidang pemeriksaan dari dua perkara tersebut rencananya akan diadakan di

Jumat 2 Agustus 2019, DKPP Akan Sidang Dua Perkara di Jayapura

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu untuk dua perkara di Kota Jayapura, Provinsi Papua, Jumat (2/8/2019). Dua perkara bernomor 166-PKE-DKPP/VII/2019 dan 167-PKE-DKPP/VII/2019. Perkara 166-PKE-DKPP/VII/2019 diadukan oleh Ketua Lembaga Pemantau Kinerja KPU, Olivia Pamela Dumatubun. Ia mengadukan Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Jayapura, yaitu

DKPP BACAKAN PUTUSAN 13 PERKARA

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar Sidang Kode Etik Penyelenggara Pemilu dengan agenda pembacaan putusan di Ruang Sidang DKPP, lantai 5, Jalan MH Thamrin No. 14, Jakarta Pusat pada Rabu (31/7/2019). Terdapat 13 perkara yang dibacakan putusannya dalam sidang ini. Semua perkara tersebut melibatkan 79 Teradu, yang terdiri dari 55 Teradu dari

DKPP Periksa Ketua dan Anggota KIP Kabupaten Aceh Besar

Banda Aceh, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu perkara Nomor: 133-PKE-DKPP/VI/2019, di Ruang Sidang KIP Provinsi Aceh, Kota Banda Aceh, Jumat (26/7/2019). Pengadu dalam perkara ini adalah Ketua DPW Partai Aceh Kabupaten Aceh Besar, Saifuddin Yahya, yang memberikan kuasa kepada dua orang advokat, yaitu Hermanto

DKPP Gelar Rakornis di Banda Aceh

Banda Aceh, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar Rapat Persiapan Koordinasi Teknis (Rakornis) di Hotel Kyriad, Kota Banda Aceh, Provinsi Aceh, Kamis (25/7/2019) malam. Forum ini diadakan untuk menyiapkan Sidang Pemeriksaan Kode Etik Penyelenggara Pemilu untuk perkara Nomor 133-PKE-DKPP/VI/2019. Rakornis ini dipimpin oleh Anggota DKPP, Prof. Muhammad yang didampingi oleh Tenaga Ahli DKPP,

DKPP Periksa Anggota KPU Kabupaten Bangkalan

Surabaya, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memeriksa Anggota KPU Kabupaten Bangkalan, Faisal Rahman dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu di kantor KPU Provinsi Jawa Timur (Jatim), Kota Surabaya, Senin (22/7/2019). Faisal merupakan Teradu dalam perkara Nomor 172-PKE-DKPP/VII/2019 yang diadukan oleh Moh. Hosen, seorang aktivis dari Komite Anti Korupsi Indonesia (KAKI).

DKPP Periksa Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Bungo

Jambi, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan pelanggaran kode penyelenggara Pemilu perkara nomor 149-PKE-DKPP/VI/2019 di Kantor Bawaslu Provinsi Jambi, Kota Jambi, Senin (22/7) pukul 09.00 WIB. Perkara ini diadukan oleh Hendri Novriza. Ia mengadukan Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Bungo, yaitu Muhammad Bisri, Kristian Edi Candra, Musfal, Syahruddin, dan Ruslan. Sidang

DKPP Gelar Rakornis Dua Perkara di Kota Jambi

Jambi, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar Rapat Koordinasi Teknis (Rakornis) sidang kode etik penyelenggara Pemilu di Hotel Luminor, Kota Jambi, Minggu (21/7/2019) malam. Rakornis ini diadakan untuk menyiapkan sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu Nomor Perkara 149-PKE-DKPP/VI/2019 dan 150-PKE-DKPP/VI/2019. Para Teradu dari dua perkara di atas adalah Ketua dan Anggota

Senin (22/7), DKPP Akan Gelar Dua Sidang Kode Etik di Kota Jambi

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu di Kota Jambi, Provinsi Jambi, Senin (22/7). Sidang ini terkait dua perkara, yakni nomor perkara 149-PKE-DKPP/VI/2019; dan 150-PKE-DKPP/VI/2019. Teradu perkara 149-PKE-DKPP/VI/2019 adalah Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Bungo yakni Muhammad Bisri, Kristian Edi Chandra, Musfal, Syahrudin, dan

Senin-Selasa (22-23/7/2019), DKPP Akan Gelar Tiga Sidang Kode Etik di Kota Medan

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu di Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Senin-Selasa (22-23/7). Sidang ini terkait tiga perkara, yakni Nomor Perkara 159-PKE-DKPP/VI/2019; 165-PKE-DKPP/VI/2019; dan 173-PKE-DKPP/VII/2019. Teradu dari perkara 159-PKE-DKPP/VI/2019 adalah Ketua dan Anggota KPU Kota Binjai yakni Zulfan Efendi, Abdullah Arkam, dan