DKPP Akan Periksa Ketua Dan Anggota KPU RI Pada 28 Februari 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 4-PKE-DKPP/I/2024 di Ruang Sidang DKPP, Jakarta pada Rabu (28/2/2024) pukul 09.00 WIB. Perkara ini diadukan Rico Nurfiansyah Ali. Ia mengadukan Ketua dan Anggota KPU RI yakni Hasyim Asy’ari, Mochammad Afifuddin, Betty Epsilon Idroos, Parsadaan Harahap,

DKPP Akan Kembali Periksa Bawaslu RI dan Bawaslu Kabupaten Lahat Pada 26 Februari 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan kembali menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 144-PKE-DKPP/XII/2023 di Ruang Sidang DKPP Jakarta, Senin (26/2/2024) pukul 14.00 WIB. Perkara ini diadukan M. Alpitara Gumay. Ia mengadukan Rahmat Bagja, Lolly Suhenty, Puadi, Herwyn J.H Malonda, dan Totok Hariyono (Ketua dan Anggota

DKPP Periksa Dua Anggota Bawaslu DKI Jakarta Pada 26 Februari 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan memeriksa dua Anggota Bawaslu Provinsi DKI Jakarta dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk perkara Nomor 14-PKE-DKPP/I/2024 di Ruang Sidang Utama DKPP RI Jakarta, Senin (27/2/2024) pukul 10.00 WIB. Dua Anggota Bawaslu Provinsi DKI Jakarta tersebut, yaitu Reki Putera Jaya dan Benny

DKPP Periksa Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Asahan Pada 7 Februari 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 1-PKE-DKPP/I/2024 secara hibrida di Kantor DKPP dan Kantor Bawaslu Provinsi Sumatera Utara, Kota Medan, Rabu (7/2/2024) pukul 09.00 WIB. Perkara ini diadukan oleh Ali Ibrahim Manurung. Ia mengadukan Ketua KPU Kabupaten Asahan Hidayat serta

DKPP Akan Periksa Lima Penyelenggara Pemilu Kota Jakarta Timur Pada 2 Februari 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 3-PKE-DKPP/I/2024 di Ruang Sidang DKPP Jakarta, Jumat (2/2/2024) pukul 09.00 WIB. Perkara ini diadukan Prayogo Bekti Utomo. Ia mengadukan Carlos Kartika Yudha Paath (Anggota KPU Kota Jakarta Timur) dan Arlen Intani (Ketua PPK Matraman)

DKPP Periksa Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Manokwari Pada 2 Februari 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 2-PKE-DKPP/I/2024 di Kantor Bawaslu Provinsi Papua Barat, Kabupaten Manokwari, Jumat (2/2/2024) pukul 16.00 WIT. Perkara ini diadukan oleh Amos Sikora dari Partai Gelora yang memberi kuasa kepada P. Pieter Wellikin, Simaron Auparai dan Paulus

DKPP Periksa Anggota KPU Kabupaten Manggarai Pada 2 Februari 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 5-PKE-DKPP/I/2024 di Kantor Bawaslu Provinsi Nusa Tenggara Timur, Kota Kupang, Jumat (2/2/2024) pukul 15.00 WITA. Perkara ini diadukan oleh Pegawai Sekretariat KPU Kabupaten Manggarai Barat Christiana Gauru yang memberi kuasa kepada Ester Ahaswasty Day,

DKPP Akan Periksa Ketua dan Anggota KPU RI Pada 1 Februari 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan kembali menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 16-PKE-DKPP/I/2024 di Ruang Sidang DKPP, Jakarta pada Kamis (1/2/2024) pukul 10.00 WIB. Perkara ini diadukan Irman Gusman yang memberikan kuasa kepada Arifudin, Muhammad Fahruddin, dan Tantra Hadimulya selaku Kuasa Hukum. Ia mengadukan Ketua

DKPP Akan Periksa Bawaslu RI dan Kabupaten Paniai Pada 29 Januari 2024

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 145-PKE-DKPP/XII/2023 di Ruang Sidang DKPP Jakarta, Senin (29/1/2024) pukul 10.00 WIB. Perkara ini diadukan Petrus Ohoilulin. Ia mengadukan Rahmat Bagja, Herwyn Jefler H. Malonda, Totok Hariyono, Puadi, dan Lolly Suhenty (Ketua dan Anggota Bawaslu

Terbukti Sebagai Pengurus Partai, DKPP Berhentikan Anggota Bawaslu Kabupaten Lembata

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menjatuhkan sanksi Pemberhentian Tetap kepada Anggota Bawaslu Kabupaten Lembata Fransiskus Xaverius Pole selaku Teradu dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 132-PKE-DKPP/XI/2023. Sanksi tersebut dibacakan dalam sidang pembacaan putusan sebanyak empat perkara di Ruang Sidang DKPP Jakarta, pada Jumat (26/1/2024). “Menjatuhkan sanksi Pemberhentian Tetap kepada