DKPP Periksa Sembilan Penyelenggara Pemilu Kab. Sijunjung
Padang, DKPP − Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk Perkara Nomor 28-PKE-DKPP/I/2021, Jumat (5/3/2021), pukul 09.00 WIB. Perkara ini diadukan…