DKPP Periksa Empat Jajaran Bawaslu Bolaang Mongondow Selatan Terkait Utang
Jakarta, DKPP − Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu (KEPP) untuk perkara nomor 33-PKE-DKPP/X/2022 di Kantor Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara, Kota Manado,…