Kendala Teknis Alat Vidcon, Sidang KPU Kab Tapanuli Utara dan PPK Siborong-Borong Berlangsung Buka Tutup
Jakarta, DKPP-Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang untuk perkara Nomor 92/DKPP-PKE-III/2014 dengan Teradu KPU Kab. Tapanuli Utara dan PPK Siborong-Borong, Rabu (28/5). Teradunya yaitu Rudulf Sirait, Kopman Pasaribu, Barisman…