Ketua Panwaslu Kota Cimahi Diberhentikan
Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menjatuhkan sanksi kepada Maman Suaman selaku ketua Panwaslu Kota Cimahi. Dia terbukti melanggar kode etik penyelenggara pemilu. Majelis mempertimbangkan bahwa Maman tidak…