Diduga Terima Uang Dari Adik Caleg, DKPP Periksa Anggota KPU Maluku Tenggara Barat
Ambon, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu (KEPP) perkara nomor 65-PKE-DKPP/VI/2020 pada Jumat (24/7/2020) pukul 08.30 WIT. Sidang dipimpin oleh…