KPU Lombok Barat Sampaikan Pembelaan
Jakarta, DKPP – KPU Lombok Barat menyampaikan pembelaannya terkait pencoretan calon legislatif dari Partai Demokrat dari daerah pemilih (DP) 3, meliputi Kecamatan Kediri dan Kecamatan Labu Afi Kabupaten Lombok Barat.…