DKPP Periksa Ketua dan Anggota KPU Pamekasan Karena Diduga Abaikan Laporan Manipulasi Suara
Surabaya, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk perkara Nomor 69-PKE-DKPP/V/2024 di Kantor Bawaslu Provinsi Jawa Timur, Kota Surabaya, Kamis…