DKPP Periksa Anggota KPU Kabupaten Berau
Balikpapan, DKPP- Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu menggelar sidang pemeriksaan perkara nomor 296/DKPP-PKE-VII/2018 dengan Teradu Nana Mailana selaku Anggota KPU Kab.Berau, Selasa (11/12) di Ruang Sidang Bawaslu Kota Balikpapan. Ia diadukan…