Alfitra Salamm Ungkapkan Problema Pilkada Di Masa Pandemi

Bengkulu, DKPP- Anggota Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) Alfitra Salamm berpendapat, di masa pandemi seperti sekarang ini masyarakat tidak menjadikan Pilkada sebagai prioritas. Hal tersebut disampaikan Alfitra saat kegiatan Ngetren Media: Ngobrol Etika Penyelenggara Pemilu Dengan Media yang dilaksanakan di Hotel Mercure Bengkulu Senin (16/11/2020) malam. Menurutnya, masyarakat lebih berfikir bagaimana mencari untuk bisa makan,

Didik Supriyanto Ajak Media Massa Awasi Fenomena Kampanye Malam Hari

Makassar, DKPP – Anggota Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP), Didik Supriyanto, S.IP., MIP mendorong media massa untuk lebih serius mengingatkan penyelenggara pemilu melakukan pengawasan kampanye pada malam hari. Kampanye malam hari yang dilakukan pasangan calon atau tim sukses semakin banyak ditemui jelang hari pencoblosan Pilkada Serentak 2020 pada 9 Desember mendatang. Kampanye ini menyasar kelompok-kelompok

Prof. Muhammad: Semua Pihak Bertanggung Jawab Terhadap Kesuksesan Pilkada 2020

Gorontalo, DKPP – Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) Prof. Muhammad menegaskan, kesuksesan dari perhelatan Pilkada serentak Tahun 2020 bukanlah menjadi tanggung jawab dari penyelenggara pemilu saja, melainkan juga jadi tanggung jawab semua pihak. Demikian disampaikan Muhammad ketika memberi sambutan dalam kegiatan yang diadakan oleh Pemprov Gorontalo di Kota Gorontalo, Senin (16/11/2020). “Tanggung jawab sukses

Alfitra Salamm : Jadikan Integritas Sebagai Gaya Hidup Penyelenggara Pemilu

Bengkulu, DKPP – Potensi pelanggaran kode etik selama proses tahapan Pilkada serentak 2020 yang akan digelar pada 9 Desember mendatang cukup tinggi. Pelanggaran etik ini bervariasi,  salah satu contohnya adalah pelanggaran pada non tahapan. Hal tersebut disampaikan Anggota DKPP, Alfitra Salamm dalam Rapat Koordinasi serta Sosialisasi Etik Penyelenggara Pemilu yang digelar di Kantor Sentra Gakkumdu

Selasa 17 November 2020, DKPP Akan Periksa Ketua dan Anggota KPU Kota Surabaya

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu (KEPP) perkara nomor 116-PKE-DKPP/X/2020 pada Selasa (17/11/2020) pukul 09.00 WIB. Pengadu dalam perkara ini adalah tim penghubung Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Perseorangan Moh. Yasin-Gunawan, Dadan Wahyudi. Dia mengadukan Ketua dan Anggota KPU Kota Surabaya, yaitu Nur Syamsi,