DKPP Akan Periksa Ketua dan Anggota Bawaslu Kabupaten Bolaang Mongondow

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 309-PKE-DKPP/XII/2024 di Kantor KPU Provinsi Sulawesi Utara, Kota Manado, Kamis (13/3/2025) pukul 09.00 WITA. Pengadu dalam perkara ini adalah Budi Nurhamidin. Ia mengadukan Ketua Bawaslu Kabupaten Bolaang Mongondow, Radikal Mokodompit (Teradu I), beserta dua

KAMIS 13 FEBRUARI 2020, DKPP AKAN PERIKSA KETUA DAN ANGGOTA BAWASLU KABUPATEN PADANG PARIAMAN

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu (KEPP)  perkara nomor 07-PKE-DKPP/I/2020, di Kantor Bawaslu Provinsi Sumatera Barat, Kota Padang, Kamis (13/2/2020), pukul 13.00 WIB. Pengadu perkara ini adalah Anton Niyus Rizal. Ia mengadukan Ketua dan Anggota Bawaslu Kabupaten Padang Pariaman, yakni Anton Ishaq, Rudi