DKPP Periksa Bawaslu Kota Tangerang Terkait Penanganan Laporan Dugaan Tindak Pidana Pemilu
Serang – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) dalam perkara Nomor 315-PKE-DKPP/XII/2024 di Kantor KPU Provinsi Banten, Kota Serang, pada Kamis (6/3/2024). Perkara ini diadukan oleh Saripudin yang memberikan kuasa kepada Syafril Elain RB, Nur Mawardi, dan Abdul Syukur Yakub. Pengadu mengadukan Ketua Bawaslu Kota Tangerang,