Putusan No. 149/PKE-DKPP-VI/2017
Download
DKPP, Jakarta – Irfansyah, Anggota Panwaslih Provinsi Aceh dilaporkan Ketua dan Anggota Bawaslu RI ke DKPP. Sebelumnya, Bawaslu RI telah melakukan pembinaan sebanyak tiga kali kepada Panwaslih Prov. Aceh. Terkait masalah Irfansyah, Bawaslu RI menyampaikan kepada Panwaslih Aceh untuk dapat bekerjasama dan menjaga lembaga Panwaslih Aceh, tetapi masih tetap belum ada perubahan. Sidang dugaan pelanggaran
Jakarta, DKPP- Komisi Pemilihan Umum (KPU), Selasa (7/2), mengadakan rapat koordinasi persiapan Pilkada 2017. Rakor ini mengundang lembaga-lembaga stakeholder kepemiluan di antaranya Bawaslu, DKPP, Kemenkopolhukam, Kemendagri, Polri, TNI, BIN, MA, dan Kejagung. Hadir juga perwakilan dari partai-partai politik. Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) diwakili oleh Anggotanya, Saut Hamonangan Sirait. Ketua KPU Juri Ardiantoro mengatakan, rakor
Jakarta, – Empat orang yang menamakan Forum Komunikasi Pembaruan Pembangunan Kabupaten Lanny Jaya mendatangi Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP), Senin (6/2). Mereka mengadukan ketua dan anggota KPU setempat yang dinilai tidak netral. Nius Kogoya, perwakilan dari forum tersebut, menjelaskan, ketua dan anggota KPU Lanny Jaya dinilai berpihak terhadap salah satu kandidat. Selain itu, mereka juga dinilai
Jakarta, DKPP – Belasan masa dari Forum Pemerhati Demokrasi Maluku Tengah berunjuk rasa di depan kantor DKPP, Jalan MH Thamrin No. 14 Jakarta, Senin (6/2), siang. Mereka menuntut agar KPU Kabupaten Maluku Tengah diperiksa karena diduga melanggar kode etik. Perwakilan aksi Basri Lesilawang mengatakan, ketua dan anggota KPU Maluku Tengah diduga telah menghilangkan hak politik pasangan
Jakarta, DKPP – Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP), Prof. Jimly Asshiddiqie mengapresiasi kinerja jajaran kepolisian, terutama dalam pengamanan menjelang pelaksanaan Pilkada. Hal itu disampaikan dalam Diskusi Panel Eksternal I Rapat Pimpinan Polri di Auditorium PTIK Jakarta, Rabu (25/1). Menurut Guru Besar Hukum Tata Negara Universitas Indonesia ini, kegaduhan menjelang pelaksanaan Pilkada 2017 terutama yang