Ida Budhiati Paparkan 7 Syarat Terciptanya Pemilu Berintegritas

Jayapura, DKPP – Anggota Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP), Ida Budhiati memberikan materi dalam acara Pendidikan Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) se-Papua di Jayapura, pada Rabu (13/3/2019). Di hadapan ratusan penyelenggara pemilu tingkat kabupaten/kota se-Papua, ida menyampaikan bahwa pelaksanaan Pemilu serentak 2019 yang dilaksanakan pada 17 April 2019 merupakan sebuah pesta demokrasi yang sangat rumit

DKPP Gelar Pendidikan Etik di Papua

Papua, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar Pendidikan Etik bagi Penyelenggara Pemilu di Kota Jayapura. Acara dibuka  pada Rabu malam,  13 Maret 2019, pukul 20.00 WIT. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh penyelenggara pemilu tingkat kabupaten dan kota se-Provinsi Papua. Kepala Biro Administrasi DKPP Bernad D Sutrisno dalam laporannya menyampaikan bahwa sasaran yang ingin

Buka Pendidikan Etik di Papua, Harjono: Pemilu Harus Menyatukan Bangsa

Jayapura, DKPP – Pesta demokrasi alias pemilu di Indonesia seyogyanya harus bersifat integratif atau menyatukan seluruh unsur bangsa. Hal ini harus dipahami oleh seluruh penyelenggara pemilu. Demikian disampaikan  Ketua Dewan Kehormatan Penyelengara Pemilu (DKPP), Harjono ketika membuka Pendidikan Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) di Jayapura, Provinsi Papua, Rabu (13/3/2019). Menurutnya, pemilu itu punya faktor integratif,

DKPP Akan Gelar Pendidikan Etik Penyelenggara Pemilu di Kota Jayapura

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar kegiatan Pendidikan Etik di Kota Jayapura, Provinsi Papua pada 13-14 Maret 2019. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh penyelenggara pemilu di Provinsi Papua. Provinsi Papua adalah provinsi ketiga tempat diselenggarakannya pendidikan etika di tahun 2019 ini, setelah kegiatan yang sama sebelumnya dilaksanakan di Provinsi Aceh (21/2)

Selasa 12 Maret 2019, DKPP Akan Gelar Dua Sidang di Kota Jayapura

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar dua sidang kode etik penyelenggara Pemilu di Mapolda Papua, Kota Jayapura, Provinsi Papua, pada Selasa (12/3/2019) dalam waktu yang berbeda.  Pada pukul 13.00 WIT pemeriksaan nomor perkara: 42-PKE-DKPP/III/2019. Sedangkan pada pukul 15.00 WIT pemeriksaan nomor perkara 2/DKPP-PKE-VIII/2019. Majelis pemeriksa Prof Muhammad, Dr. Alfitra Salamm, Dr.

Ketua PPK Kajen Diperiksa DKPP

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memeriksa dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu perkara nomor 25-PKE-DKPP/II/2019, pada Jumat, (8/3). Sidang berlangsung melalui video conference di KPU RI dan KPU Provinsi Jawa Tengah. Ketua Majelis Sidang Dr. Alfitra Salamm didampingi tiga Anggota Majelis Tim Pemeriksa Daerah (TPD) Provinsi Jawa Tengah; Nur Hidayat Sardini dari

KPU Harus Bekerja Sesuai Peraturan

  Jakarta, DKPP – Anggota Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI, Dr. Alfitra Salamm mengingatkan agar para penyelenggara Pemilu saling bahu membahu dan mengingatkan satu sama lain terkait tugas pokok dan fungsinya sesuai amanat Undang-undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum. Hal ini disampaikan Alfitra ketika bertindak sebagai narasumber dalam acara Orientasi Tugas Komisi

DKPP Gelar Sidang Kedua  Panwaslu Kecamatan Toili, Kabupaten Banggai

Palu, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan kedua dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu perkara nomor 20-PKE-DKPP/I/2019 di Kantor Bawaslu Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) pada Jumat (8/3/2019), pukul 09.00 WITA. Sidang dipimpin oleh anggota DKPP, Prof Teguh Prasetyo dengan anggota majelis, Tim Pemeriksa Daerah (TPD) Provinsi Sulawesi Tengah yakni, Sahran Raden (unsur

Pemilu 2019, Kesempatan Millenial Bangun Demokrasi

Denpasar, DKPP –  Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) mengajak generasi millenial dari kalangan mahasiswa untuk turut serta membangun demokrasi Indonesia dengan cara mengawal  Pemilu 2019, baik dari integritas penyelenggaranya maupun hasilnya. “Dulu kalau mau jadi penyelenggara pemilu misalnya KPPS, usia minimalnya 25 tahun, sekarang bisa 17 tahun. Jadi ini kesempatan bagi generasi milenial membangun demokrasi

Ketua DKPP: Etika Ibarat Oli

Jakarta, DKPP – Ketua DKPP Harjono mengisi acara dalam Rapat Koordinasi Nasional Persiapan Pengawasan Pemungutan, Perhitungan, dan Rekapitulasi Suara dalam Pemilihan Umum Tahun 2019 di Hotel Harris Vertu, Jalan Hayam Wuruk, Jakarta, Selasa (8/3/2019). Narasumber lain Hasyim Asy’ari, anggota KPU RI. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Bawaslu RI dan diikuti oleh Anggota Bawaslu Provinsi dari seluruh