DKPP Gelar Rakornis Tiga Perkara di Jayapura

Jayapura, DKPP-Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar Rapat Koordinasi Persiapan Teknis (Rakornis) Sidang Kode Etik Penyelenggara Pemilu di Fave Hotel, Jayapura, Papua pada Kamis (16/5/2019) pkl 16.00 WIT. Rakornis ini diadakan untuk menyiapkan sidang pemeriksaan tiga perkara dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu. Dua perkara, yaitu perkara nomor 74-PKE-DKPP/IV/2019 dan 76-PKE-DKPP/IV/2019 yang akan digelar keesokan

DKPP Bacakan Putusan Dari 23 Perkara

Jakarta, DKPP- Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI telah membacakan putusan dari 23 perkara dalam sidang dengan agenda Pembacaan Putusan Pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu di Ruang Sidang DKPP, lantai 5 Gedung Bawaslu RI, Jalan MH Thamrin No 14, Jakarta, Kamis (16/5/2019). Putusan yang dibacakan untuk 23 perkara ini ditujukan kepada 70 Teradu yang merupakan penyelenggara

DKPP Berhentikan Secara Tetap Satu Anggota KIP Kabupaten Aceh Selatan

Jakarta, DKPP-Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memberhentikan tetap TGK. H. M Nazir Ali sebagai anggota Komisi Independen Pemilihan Kabupaten Aceh Selatan. Ia terbukti melanggar kode etik penyelenggara Pemilu. “DKPP menjatuhkan sanksi Pemberhentian Tetap kepada Teradu TGK. H. M Nazir Ali selaku Anggota Komisi Independen Pemilihan Kabupaten Aceh Selatan terhitung sejak dibacakannya Putusan ini,” kata Ketua

DKPP Berhentikan M Abdul Hafid dari Jabatan Ketua KPU Lampung Selatan

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memberhentikan M. Abdul Hafid dari jabatan sebagai Ketua KPU Kabupaten Lampung Selatan. Pada kesempatan tersebut, ia juga mendapatkan sanksi Peringatan Keras. Sanksi tersebut disampaikan dalam sidang dengan agenda pembacaan Putusan dari 23 perkara pada Kamis (16/5/2019). Selaku ketua majelis Dr. Harjono dan anggota majelis Prof Muhammad, Dr.