DKPP Periksa Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Mamuju Tengah

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memeriksa Ketua dan empat Anggota KPU Kabupaten Mamuju Tengah, Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk perkara nomor 242-PKE-DKPP/VIII/2019 pada Senin (2/9/2019). Kelima penyelenggara Pemilu tersebut menjadi Teradu dalam perkara 242-PKE-DKPP/VIII/2019, yaitu Suriady Rahmat, Nasrul, Sampe Amiruddin, Jasmuddin dan

DKPP Periksa Bawaslu dan KPU Kabupaten Padang Lawas Utara

Medan, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memeriksa delapan penyelenggara pemilu dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu pada perkara 247-PKE-DKPP/VIII/2019. Sidang ini digelar di ruang sidang KPU Provinsi Sumatera Utara, Senin (2/9), dengan agenda mendengarkan pokok-pokok aduan dari Pengadu dan jawaban para Teradu. Sebanyak delapan penyelenggara pemilu diperiksa dalam sidang ini.

2-3 September 2019, DKPP Akan Gelar Sidang Tiga Perkara di Sumatera Utara

Jakarta, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu untuk tiga perkara di Provinsi Sumatera Utara pada Senin (2/9/2019) dan Selasa (3/9/2019), yaitu perkara nomor 247-PKE-DKPP/VIII/2019, 225-PKE-DKPP/VIII/2019 dan 248-PKE-DKPP/VIII/2019.Perkara nomor 247-PKE-DKPP/VIII/2019 diadukan oleh Muhammad Tohir Munte. Pengadu mengadukan Ketua dan Anggota Bawaslu Kabupaten Padang Lawas Utara,

DKPP Hadiri Konsolidasi Perempuan Pengawas Pemilu Indonesia

Jakarta, DKPP – Anggota Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP), Dr. Ida Budhiati menghadiri acara Konsolidasi Perempuan Pengawas Pemilu se-Indonesia yang diadakan di Hotel Redtop, Jakarta, Sabtu (31/8/2019). Acara yang diadakan Bawaslu RI ini digelar dalam rangka evaluasi kinerja Pengawas Pemilu Perempuan pada Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden, DPR, DPD, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten/Kota Tahun

Diduga Tak Laksanakan PSU, Ketua dan Anggota KPU Kota Ambon Diperiksa DKPP

Ambon, DKPP – Ketua dan empat Anggota KPU Kota Ambon diperiksa Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu untuk perkara Nomor 211-PKE-DKPP/VIII/2019 di Kantor Bawaslu Provinsi Maluku, Kota Ambon, Jumat (30/08/19) pukul 19.00 WIT. Kelima penyelenggara Pemilu tersebut menjadi Teradu dalam perkara ini, yaitu M. Shaddek Fuad, Safrudin

DKPP Periksa Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Seram Bagian Timur

Ambon, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu untuk perkara nomor 199-PKE-DKPP/VIII/2019 di Kantor Bawaslu Provinsi Maluku, Kota Ambon, Jumat (30/8/19) pukul 15.00 WIT. Perkara ini diadukan oleh seseorang dari Front Pemuda Peduli Demokrasi Kabupaten Seram Bagian Timur, M Saleh Kafara. Ia mengadukan Ketua dan Anggota

Ketua dan Anggota KPU Kab. Rote Ndao Diperiksa DKPP

Kupang, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang kode etik penyelenggata pemilu untuk nomor perkara 241-PKE-DKPP/VIII/2019, Jumat (30/8/2019), dengan Ketua dan Anggota KPU Kab. Rote Ndao. Mereka adalah Christian Dae Panie, Meysian Folkes Permenas Dama, Jorhans Habel Maak, Agabus Lau, dan Hofra Agustinus Anakay. Para Teradu diadukan oleh sesama penyelenggara Pemilu, yakni Tarsis

Ketua dan Anggota Bawaslu Kabupaten Buton Tengah Diperiksa DKPP Untuk Dua Perkara

Kendari, DKPP – Ketua dan Anggota Bawaslu Kabupaten Buton Tengah diperiksa dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu oleh DKPP di Kantor KPU Provinsi Sulawesi Tenggara, Kota Kendari, Kamis (29/8/2019). Mereka adalah Helius Udaya, Jais dan Lucinda Theodora. Ketiganya menjadi Teradu dalam dua perkara kode etik penyelenggara Pemilu, yaitu 208-PKE-DKPP/VIII/2019 dan 209-PKE-DKPP/VIII/2019. Sidang

DKPP Periksa Anggota KPU NTT

Kupang, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang kode etik penyelenggata pemilu untuk nomor perkara 240-PKE-DKPP/VIII/2019, Jumat (30/8/2019), dengan Ketua dan Anggota KPU Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) sebagai Teradu. Mereka adalah Thomas Dohu, Yosafat Koli, Lodowyk Fredrik, Jeffry Amazia Gaila dan Fransiskus Vincent Diaz. Para Teradu diadukan oleh sesama penyelenggara Pemilu, yakni

Pengadu Cabut Aduan, Sidang Pemeriksaan KPU Papua Barat dan KPU Kab. Maybrat Berlangsung Singkat

Manokwari, DKPP – DKPP menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu untuk perkara nomor 245-PKE-DKPP/VIII/2019 di Kantor Bawaslu Provinsi Papua Barat, Kamis (29/8/2019). Pengadu perkara ini, Michael Wattimena Anggota DPR RI, kemudian memberikan kuasa kepada Yandri Sudarso. Ketua dan Anggota serta Sekretaris KPU Maybrat menjadi Teradu dalam perkara ini. Mereka adalah Titus Nauw,