DKPP Periksa 10 Penyelenggara Pemilu Sumsel

Palembang, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI menggelar sidang pemeriksaan atas dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu dengan nomor perkara 169-PKE-DKPP/VII/2019 dan 170-PKE-DKPP/VII/2019 di Kantor Bawaslu Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), Kota Palembang, Kamis (8/8/2019). Kedua perkara ini melibatkan 10 penyelenggara Pemilu di Sumsel sebagai Teradu. Teradu pada perkara 169-PKE-DKPP/VII/2019 adalah Ketua dan Anggota

Delapan Penyelenggara Pemilu Kabupaten Tambrauw Diperiksa DKPP

Monokwari, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan pelanggaran kode penyelenggara Pemilu perkara nomor 184-PKE-DKPP/VII/2019 di Kantor Bawaslu Provinsi Papua Barat, Kota Manokwari, Kamis (8/8/2019) petang. Perkara ini diadukan oleh Caleg DPRD Kabupaten Tambrauw nomor urut 3 Partai Golkar Dapil Papua Barat 4, Katarina Asem. Ia mengkuasakan perkara ini kepada dua orang,

Abaikan Rekomendasi Bawaslu, Ketua KPU Raja Ampat Diperiksa DKPP

Monokwari, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan pelanggaran kode penyelenggara Pemilu perkara nomor 185-PKE-DKPP/VII/2019 di Kantor Bawaslu Provinsi Papua Barat, Kota Manokwari, Kamis (8/8/2019). Teradu dalam perkara ini adalah Ketua KPU Kabupaten Raja Ampat, Steven Eibe. Ia diadukan oleh Ketua dan Anggota Bawaslu Kabupaten Raja Ampat, yaitu Markus Rumsowek, Kalansina Aibini,

Ketua dan Anggota KPU dan Bawaslu Nias Utara Diperiksa

Medan, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu menggelar sidang dugaan pelanggaran KEPP Perkara Nomor 192-PKE-DKPP/VII/2019 di Kantor Bawaslu Provinsi Sumatera Utara, pada Kamis (8/8) siang.  Teradu Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Nias Utara: Evorianus Harefa, Inotonia Zega, Elisama Nazara, Karyanto Lase, dan Munawaroh; serta Ketua dan Anggota Bawaslu Kabupaten Nias Utara: Memori Zendato dan Oibuala

DKPP Periksa Ketua Bawaslu Kabupaten Karo

MEDAN, DKPP – Ketua Bawaslu Kabupaten Karo Eva Juliana Br Pandia menjalani sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara Pemilu di kantor Bawaslu Provinsi Sumatera Utara, Kamis (8/8/2019) pagi. Pemeriksaan nomor perkara  178-PKE-DKPP/VII/2019 ini selaku ketua majelis Alfitra Salamm dan Anggota majelis tim Pemeriksa Daerah Provinsi Sumatera Utara, Nazir Salim Manik (unsur masyarakat), Mulia Banurea

DKPP Gelar Rakornis Di Kota Monokwari

Monokwari, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar Rapat Koordinasi Teknis (Rakornis) persiapan sidang kode etik penyelenggara Pemilu di Kota Monokwari, Kamis (8/8/2019) Pagi. Rakornis ini dibuka oleh Prof. Teguh Prasetyo, didampingi oleh Ferry Fathurokhman, Tenaga Ahli DKPP. Rakor dihadiri oleh Bawaslu Provinsi Papua Barat, KPU Provinsi Papua Barat, Tim Pemeriksa Daerah (TPD) Provinsi

DKPP Gelar Rakornis Lima Perkara di Palembang

Palembang, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI menyelenggarakan Rapat Koordinasi Teknis (Rakornis) Persiapan Sidang Pemeriksaan Kode Etik Penyelenggara Pemilu untuk lima perkara dugaan pelanggara kode etik Penyelenggara Pemilu di Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), Kamis (8/8/2019) pagi. Lima perkara tersebut adalah perkara 169-PKE-DKPP/VII/2019, 170-PKE-DKPP/VII/2019, 193/PKE-DKPP/VII/2019, 194/PKE-DKPP/VII/2019 dan 195/PKE-DKPP/VII/2019. Rakornis ini dibuka oleh

DKPP Gelar Rakornis di Kota Medan

Medan, DKPP – Integritas dan netralitas merupakan jaminan bagi Penyelenggara Pemilu untuk menjaga profesionalitas. Hal ini diungkapkan oleh Anggota DKPP Dr. Alfitra Salamm, mengawali Rapat Koordinasi Persiapan Teknis (Rakornis) Sidang Kode Etik Penyelenggara Pemilu di Hotel Grand Mercure Medan Angkasa, pada Rabu (7/8) malam. “Rakornis ini adalah media untuk melihat peta politik lokal dan corak

DKPP Periksa Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Indragiri Hulu

Pekanbaru, DKPP – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memeriksa Ketua dan empat Anggota KPU Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) di Kantor Bawaslu Provini Riau, Kota Pekanbaru, Selasa (6/8/2019). Ketua dan empat Anggota KPU Kabupaten Inhu yang dimaksud adalah Yenni Mairida, Dwi Apriansyah, Ronaldi Ardian, Risman, dan Fitra Rovi. Kelimanya berstatus sebagai Teradu dalam perkara pelanggaran kode

Kesadaran Berdemokrasi Dibingkai Dalam Pancasila Dan Bhineka Tunggal Ika

Manado, DKPP – Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP), Dr. Harjono menjadi pembicara utama dalam Seminar Nasional Himpunan Mahasiswa Jurusan Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sam Ratulangi dengan Tema “Evaluasi Pemilu 2019 Menuju Pilkada 2020” yang diselenggarakan di Aula Fisipol Unsrat, Selasa (6/8). Seminar Nasional ini dimoderatori Dr. Ferry Daud Liando, Peneliti