KPU Sumba Barat Daya Dinilai Tidak Melaksanakan Putusan MK

Jakarta, DKPP – Pengadu mendalilkan Teradu, ketua dan tiga anggota KPU Sumba Barat Daya, Nusa Tenggara Timur, menyelenggarakan  penghitungan surat suara di Kantor Polres setempat. Selain itu, Teradu melakukan pleno ulang dan menerbitkan berita acara berdasarkan penghitungan suara yang dilakukan di Polres serta membatalkan berita acara sebelumnya menyangkut penghitungan suara di Kecamatan Wewewa barat dan

Pengadu: Kapolres Ambil Alih

Jakarta, DKPP – Ndara Tanggu Kaha, pihak prinsipal,  mengatakan banyak pihak yang menyebutkan bahwa Pemilukada Sumba Barat Daya terjadi keributan pada saat pleno hasil penghitungan suara. Padahal tidak ada keributan, pleno berjalan aman dan lancar. “Namun Ada konspirasi antara KPU, dan Polres. Setelah berita acara ditandatangani semua oleh pihak-pihak Pemilukada, tiba-tiba kapolres meminta bubar. Kapolres

DKKP Akan Selenggarakan Bimtek di Pontianak

Jakarta, DKPP- Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) pada Jumat-Minggu (15-17/11) akan mengadakan Bimbingan Teknis (Bimtek) tentang Tata Cara Penerimaan Pengaduan Pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu. Acara akan dilaksanakan di Hotel Kapuas, Kota Pontianak, Kalimantan Barat. Peserta dalam acara ini adalah perwakilan dari KPU dan Bawaslu di tujuh provinsi, yaitu Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur,